Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Membuat Tulisan Copyright di Footer Blogspot Blogger

Cara Membuat Tulisan Copyright di Footer Blogspot Blogger
Pernah mendengar CopyRight? Yup, CopyRight atau dalam bahasa indonesia berarti HakCipta, merpakan semua kekayaan intelektual yang dimiliki perorangan atau group dengan akses sangat terbatas sehingga tidak bisa sembarang mengambil kekayaan tersebut.
Memiliki hak cipta utuh pada sebuah konten merupakan sebuah kebanggaan sendiri. Karena dengan kerja keras, sebuah website akan memiki banyak pengunjung jika isi artikelnya unik dan menarik terlebih lagi jika blog tersebut memberikan edukasi yang membuat pengunjung betah membacanya. Nah biasanya untuk website atau blog akan menampilkan copyright di bagian footer atau bagian bawah blog, dan biasanya hanya menampilkan Powered by Blogger.

Untuk memasang Copyright difooter caranya sangatlah mudah :
  • Cara pertama:
Login ke akun Blogger > Klik Template > Edit HTML > Setelah itu cari kode ]]></b:skin> lalu salin kode dibawah ini dan letakkan tepat diatas ]]></b:skin>
/* copyright part1 */
.copyright{
text-align: center;
padding-top:5px;
padding-bottom:5px;
font:normal 80% Verdana,Trebuchet,Arial,Sans-serif;}
/* copyright part1 end */
Catatan:
Jika anda ingin tulisan copyright tersebut berada disamping, ganti kata "center" (tengah) dengan "right"(kanan) atau "left" (kiri)
Kemudian tempatkan kode berikut tepat di atas </body>
  <div class='copyright'>Copyright © 2011-2012 ketikkan nama website atau
  kalimat anda sendiri</div>
  • Cara kedua :
Silahkan masuk ke Tata Letak lalu tambahkan Widget > HTML/Javascript. Buat di mana aja nanti akan di drag ke bagian footer.
Selanjutnya salin kode berikut :
<div id="footer"><p>Copyright &copy; 2020 Luringspot.com - All Rights Reserved</p></div>
Silahkan ubah yang diberi tanda merah dengan nama website anda, lalu simpan widget.
Terakhir silahkan drag atau pindahkan widget yang dibuat tadi ke posisi footer. Maka tampilannya akan seperti berikut:

Cara Membuat Tulisan Copyright di Footer Blogspot Blogger

Post a Comment for "Cara Membuat Tulisan Copyright di Footer Blogspot Blogger"